31 Oktober 1991: Kembali Tak Mampu Cetak Gol, Persib Ditahan Persijatim di Stadion Siliwangi
Pada pertandingan kedua Kompetisi Divisi Utama Perserikatan 1991/1992 di Stadion Siliwangi Bandung, Kamis (31/10/1991), giliran Persijatim Jakarta Timur yang menahan Bulao tanpa gol